Saturday, June 26, 2010

Perjalanan Kereta Api Surabaya - Bandung

Jika anda ingin menikmati perjalanan kereta api dengan kelas eksekutif dari Surabaya ke Bandung, perjalanan dapat dilakukan dengan kereta argowilis (Berangkat pagi hari (07.00 atau 07.30)) atau kereta Turangga (Berangkat sore hari (18.00 atau 18.30)). Harga tiket Kereta Api Surabaya - Bandung naik pada akhir pekan / akhir bulan, bisa mencapai Rp.320.000. sementara harga tiket Kereta Api Surabaya - Bandung terendah berkisar di harga 220.000.

Perjalanan Kereta Api Surabaya - Bandung dapat ditempuh dalam waktu rata-rata 12 Jam atau bahkan lebih (14 Jam). Perjalanan Kereta Api Surabaya - Bandung tidak mendapatkan makan, jadi bersiap-siaplah dengan stok makanan.Perjalanan dari Bandung ke Surabaya memiliki harga tiket yang lebih murah. Saat saya berangkat, harga tiket Kereta Api Surabaya - Bandung mencapai Rp. 320.000, sedangkan harga tiket Kereta Api Bandung-Surabaya hanya Rp. 220.000.

Bagi anda yang akan menikmati perjalanan dengan sarana kereta api, selamat menikmati perjalanan. Semoga selamat samai tujuan

Possibly Related Article



No comments: